KESULTANAN SINTANG

Arsip Sejarah | Kabupaten Sintang | Kesultanan

Baca

BERDIRINYA KESULTANAN SINTANG



Kesultanan Sintang merupakan satu-satunya Kesultanan yang terdapat di Kabupaten Sintang yang masih tetap bertahan sampai dihapuskannya sistem Pemerintahan SwapSultan pada tanggal 1 April 1960. dan diberlakukannya undang-undang No. 18 tahun 1965 tentang pokok-pokok pemerintahan di daerah. Sebelum berdirinya Kesultanan Sintang sudah ada pendahulu Kesultanan yang berkedudukan di Kujau ( Kesultanan Kunjau ). Kemudian pindah ke desa Nanga Sepauk.

Kembali